Selasa, 28 April 2015

Lirik Lagu Nostalgia - Bulan Purnama - Lilis Suryani



Malam indah bulan purnama
Kududuk berdua
Bintang-bintang yang bertaburan
Turut menyaksikan

Malam itu tak kan kulupa
Pertama bertemu
Kata hati tiada ternyata
Hanya pandangan mata

Pujaanku oh pujaanku
Kucinta padamu
Berikanlah kasih mesra
Hanyalah untukmu


Tidak ada komentar:

Posting Komentar